Hisyam Abbas

Pimred Aswaja Muda; Alumni PP Lirboyo 2017; Pegiat Komunitas Media Pondok Pesantren Se-Jawa Timur
Advertismentspot_img

Bagi Musafir, Mengapa Boleh Membatalkan Puasa Tetapi Tidak Boleh Meninggalkan Shalat?

Sementara orang bertanya-tanya: Mengapa Allah tidak menghilangkan kewajiban shalat bagi musafir, sebagaimana Dia menghilangkan kewajiban puasa ketika dalam perjalanan? Perlu kita sadari bersama, bahwa puasa sendiri adalah ibadah yang berat untuk dilaksanakan. Masyaqqah....

Sirah Nabawiyah [20]: Bercampurnya Ajaran Ibrahim dengan Penyembahan Berhala

Kampanye paganisme (penyembahan berhala) yang dilakukan oleh Amr bin Luhay kemudian menyebar ke seantero Jazirah Arabia. Dengan begitu, mereka tercerabut dari aqidah tauhid leluhurnya dan menggantinya dengan keyakinan baru. Sehingga mereka melakukan...

Hukum Jual Beli Sepeda Motor Bodong

Hukum jual beli sepeda motor bodong harus dijelaskan oleh fikih. Karena sepeda motor bodong menjadi primadona, terutama di daerah pedesaan. Harganya yang bisa sampai setengah dari harga normal membuat banyak orang terpikat....

Iddah Selebgram yang Aktif di Media Sosial

Konsep iddah bagi seorang selebgram yang ditinggal suami, baik karena cerai maupun wafat, cukup sederhana. Tidak keluar rumah dan tidak berhias. Ini juga berlaku bagi perempuan, apapun status sosial dan pekerjaannya. Akan tetapi,...

Zakat Profesi bagi Penceramah dan Muballigh

Dalam mazhab Syafi’iyah, sebenarnya tidak ditemukan referensi sharih mengenai zakat profesi penceramah. Uang yang dihasilkan dari profesi secara khusus tidak berkonsekuensi wajib zakat. Namun, setiap orang yang memiliki uang yang didapat dari...

Hisyam Abbas

Pimred Aswaja Muda; Alumni PP Lirboyo 2017; Pegiat Komunitas Media Pondok Pesantren Se-Jawa Timur